Ketua DPRD Prov. Sumsel Hadiri Acara Pembukaan Festival Sungai Sekanak Lambidaro

280 0

Palembang, 5/2/2022

Ketua DPRD Provinsi Sumatera Selatan, Hj. R.A. Anita Noeringhati, SH., MH., Hadiri Acara Pembukaan Festival Sungai Sekanak Lambidaro oleh Gubernur Sumatera Selatan, H. Herman Deru, bertempat di Jl. Brigjend. HM. Dhani Effendi Palembang.

Setelah prosesi pembukaan festival yang ditandai dengan pemukulan gong, dilanjutkan dengan Gerakan Bersih Susur Sungai dan Gerakan Tabur Benih Ikan di Sungai Sekanak Lambidaro, serta Panen Sayuran Hidroponik yang dibudidayakan di Sekitaran Taman Sekanak Lambidaro.

Related Post